
Pers mahasiswa adalah penerbitan pers (dalam bentuk
majalah,
tabloid,
newsletter, bulletin, atau media
online) yang benar-benar dikelola oleh mahasiswa. Seluruh proses mulai dari mencari berita (informasi), penulisan, tata letak, pra-cetak dan distribusi dilakukan oleh mahasiswa. Selama ini pers mahasiswa di Indonesia identik dengan pemantik perubahan
sosial politik yang bekerja di balik layar.
(lihat selengkapnya...)